TUGAS 12 : PERUBAHAN & PENGEMBANGAN ORGANISASI
Perubahan & Pengembangan Organisasi
Ø Pengertian Pengembangan Organisasi
Pengembangan Organisasi merupakan program yang berusaha meningkatkan efektivitas keorganisasian dengan mengintegrasikan keinginan individu akan pertumbuhan dan perkembangan dengan tujuan keorganisasian.
Ø Alasan akan pentingnya pengembangan Organisasi
· Perubahan adalah pertanda kehidupan
· Perubahan memberikan harapan
· Pengembangan merupakan tanggapan atas perubahan
· Pengembangan merupakan usaha untuk menyesuaikan dengan hal baru (perubahan)
Factor – Faktor Perubahan Organisasi
1. Lingkungan Intern
a. Perubahan kebijakan pimpinan
b. Perubahan tujuan
c. Perluasan wilayah operasi tujuan
d. Volume kegiatan bertambah banyak
e. Sikap & perilaku dari para anggota organinsasi
2. Lingkungan Ekstern
a. Politik
b. Hukum
c. Kebudayaan
d. Teknologi
e. Sumber Daya Alam
f. Demografi
g. Sosiologi
Proses Perubahan
Adapun dari Proses Perubahan, yaitu :
1. Mengadakan pengkajian
2. Mengadakan identifikasi
3. Menetapkan perubahan
4. Menentukan strategi
5. Melakukan evaluasi
Tidak ada komentar:
Posting Komentar